Kamis, 04 November 2010

KECEPATAN AKSES INTERNET


1. Koneksi dengan Dial-Up
Kecepatannya = 56 kilo byte persecond (kbps)
Kelebihan = dapat menghubungkan komputer dengan ISP yang digunakan, dapat mengubah sinyal digital menjadi sinyal analog
Kekeurangan = harus menambahkan perangkat lagi seperti telefon dan modem
2. Koneksi dengan ADSL

kecepatannya = frekuesi antara 34 kHz
kelebihan = dapat mengirimkan melalui jalur telefon biasa tanpa harus membuang waktu layanan telefon, membuat kkegiatan internet menjadi lebih murah
kekurangan = kecepatan modem ADSl masih tergantung pada jarak tiang Telkom atau DSLAM terdekat.
3. Koneksi denga GPRS
kecepatannya = memungkinkan samapi 115 kbps
kelebihannya = memiliki kemampuan untuk mengkomunikasikan data suara pada saat alat komunikasi bergerakKekurangannya = digunakan untu transfer data hanya dalam bentuk paket data
4. Koneksi dengan 3G
Kecepatannya = kondisi bergerak 144 kbps, kondisi berjalan 384 kbps
kelebihan = jenis data yang dikirimkan menjadi lebih beragam
kekurangan = harganya mahal dan perlu diperhatikan aspek keamanannya dalam penggunaan teknologi yang baru
5. Koneksi dengan WIFI

kecepatannya = mengguanakan frekuensi tinggi pada spektrum 2,4 GHz
kelebihannya = teknologi jaringan tanpa kabel, menggunakan gelombang elektromagnetik frekuensi tinggi untuk mengirimkan data
kekurangannya = hanya digunakan untuk perangkat pc dan notebook
6. Koneksi dengan Wireless broadbrand

kecepatannya = mengirim data hingga 50 Mbps
kelebihannya = untuk mengakses data masih bisa diterima dalam perjalanan 60 kilometer per jam
kekurangannya = jangkauan masih terbatas kira-kira sampai 100 meter